Wednesday, June 21, 2017

on Leave a Comment

Menentukan arah kiblat ketika sholat dalam kendaraan, mobil.

Salam.
Ketika kita sholat duduk/berdiri di mobil karena keadaan terpaksa, tentang arah kiblatnya, apakah kita wajib merubah arah sholat kita ketika mobil berubah arah dengan selalu memperhatikan kompas ? Syukron.
SukaTunjukkan lebih banyak tanggapan
Komentari
Komentar

Sinar Agama Salam dan terimakasih pertanyaannya:

1- Kiblat itu bukan ditentukan pakai kompas, tapi uruf yang ada sekalipun kompas juga boleh dipakai.


2- Karena hukum di nomor (1) di atas itu maka kalau terpaksa shalat di mobil misalnya, maka cukup menggunakan uruf dalam menentukan kiblatnya, tidak perlu shalat sambil memperhatikan kompas.

3- Yang wajib adalah selama masih bisa menghadap kiblat, maka pada saat Takbir Ihram, wajib menghadap ke kiblat. Untuk kelanjutannya, maka selama masih bisa mengikuti arah kiblat maka mesti mengikutinya ketika mobilnya berubah arah, Tapi kalau tidak bisa merubah diri ke arah kiblat, maka tidak masalah. Bahkan kalau tidak bisa menghadap kiblat sewaktu takbir ihram sekalipun.
SukaTunjukkan lebih banyak tanggapan
Balas
1
13 Mei pukul 0:53

Orlando Banderas Syukron Ustadz. 
Jazakallah khoiron katsiro...
SukaTunjukkan lebih banyak tanggapan
Balas13 Mei pukul 6:39


Sumber : https://www.facebook.com/sinaragama/posts/1259452330834888





0 comments:

Post a Comment

Andika Karbala. Powered by Blogger.